Blog Maniak Menulis (MM) › Forums › Ruang Gaoel π« › Apa Benar Orang Berkacamata Itu Jenius, Cerdas & Pintar
- This topic has 11 replies, 6 voices, and was last updated 4 years ago by
satria salju.
-
AuthorPosts
-
-
February 19, 2021 at 2:28 pm #6809
Katanya menurut penelitian pada umumnya orang yang berkacamata pasti akan selalu menjurus pada sebutan seorang profesor atau orang yang cerdas pintar dan jenius.. Mengapa demikian..Maimunah juga tidak tahu?
Sebagai contoh pak Anton, Seorang direktur disebuah Kafe MM ia memakai kacamata, Apakah termasuk orang yang Pintar, Cerdas serta jenius, Atau mungkin ada Faktor lain.
Jadi benar nggak sih orang yang berkacamata itu sudah pasti Jenius, Cerdas dan pintar.
Kasih tahu doong!!
-
February 19, 2021 at 3:11 pm #6816
@satria-salju kak, bener deh, aku juga kalau lihat orang berkacamata terus aku berpikir orang itu pintar, cerdas, jenius. Tapi kenyataannya nggak selalu kok soalnya ada yang pakai kacamata cuma untuk gaya-gayaan aja π€£
-
February 19, 2021 at 7:06 pm #6855
Jadi kacamata bukan jaminan yee.ππ
Lalu kaca apa dong untuk mengetahui orang Jenius dan Pintarβ¦Apa kaca jendela tetangga sebelah..π€£π€£π€£
-
-
February 19, 2021 at 4:38 pm #6827
Sebagai orang yang berkacamata merasa terpanggil π
-
February 19, 2021 at 4:54 pm #6829
Sepertinya tergantung tipe kacamatanya, kalo kacamata kebesaran hingga separoh wajah, biasanya di drama-drama itu sering digambarkan sebagai sosok culun pendiam sering kena bully dan hal-hal yang jelek lainnya π€
Kalo aku suka kacamata hitam biar kesannya cool gitu π
-
February 19, 2021 at 7:01 pm #6853
Nape nama gue dibawa bawa⦠hahahahaha Gue mah jelas bukan orang pinter sama sekali. Jadi, pandangan kalau orang berkacamata pasti jenius dan pinter, ya ga juga. Saya buktinya.
Banyak orang tak berkacamata juga pandai bin jenius, banyak juga orang berkacamata pinter, yang bego juga ga sedikit.
Gitu Kang Ustadz..
-
February 19, 2021 at 7:12 pm #6858
@anton
Cuma contoh kong..π€£π€£π€£
Naahh itu Pintar nggaknya seseorang bukan diukur dari kacamata yee atau seberapa besar kacamata yang ia pakai..ππ
-
February 19, 2021 at 8:24 pm #6872
Kagak lah.. apalagi kalau yang dia pakai kacamata kuda.. Nah itu jelas bego..Minjem kacamata kok ke kuda
-
-
-
February 19, 2021 at 7:49 pm #6867
@satria-salju Heheheheeh π aku nggak tahu betul atau tidaknya π Tapi tidak bisa dipukul rata sih Kak π Aku punya teman yang berkacamata dia ranking terus waktu sekolah, tapi aku juga punya teman yang pakai kacamata dan dia biasa-biasa saja. π Berarti tergantung situasi dan kondisi π€£
-
February 19, 2021 at 8:25 pm #6873
Naah jadi pintar nggaknya seseorang bukan diukur dari kacamata yaa..ππ
-
-
-
AuthorPosts
- You must be logged in to reply to this topic.