Home › Forums › Bilik Film & Sinetron 🎥 › WandaVision A Thread (WARNING: SPOILER) › Reply To: WandaVision A Thread (WARNING: SPOILER)
February 19, 2021 at 8:15 pm
#6869
Participant
Nah, kemarin kan sudah banyak diplanting dengan kehadiran multiverse ini. Apalagi Far From Home kemarin yang katanya Mysterio dari universe yang lain meski itu hanya becandaan. Saya yakin multiverse ini akan jadi poin yang cukup penting di phase 4 dan 5. Apalagi hak cipta X-Men dan F4 sudah balik ke tangan Marvel.
Saya ngga gitu ngikutin, tapi kalo lihat Thanos kemarin, kayaknya Mephisto ini mau menjadikan anak-anak Wanda ini sebagai senjata, sebagai anak-anak didik. Kalo kemarin kan sempat jadi meme tuh,”anak-anak Thanos”. Mungkin kurang lebih seperti itu